Referensi 5 Tokyo Spring Outfits, Gaya Modis Baru Untuk Cewek!
Tampil lebih percaya diri dengan ubah style pakaian tahun 2022 ini
Di musim semi gaya pakaian di Jepang memperkenalkan kita semua dengan tampilan warna-warna cerah. Tentunya style ini dapat menambah tingkat percaya diri.
Memang pakaian yang berbahan denim bisa mengalihkan pusat perhatian, tapi kalian pasti membutuhkan warna lain untuk mix and match OOTD. Mungkin warna kuning dan merah muda yang bisa menciptakan gaya baru Titipers di tahun 2022.
Di sini, kalian akan menemukan item, warna, dan bahan trending teratas musim semi 2022 di Tokyo. So, nikmati musim semi ini dengan cara yang modis!
1. Celana berwarna
Celana berwarna sepertinya tidak bisa dihindari musim semi ini. Titipers must have memilih warna-warna cerah dan berani yang sedang tren tahun ini. Perhatikan perpaduan warna merah muda, kuning krem, dan oranye terang.
[row ]
[col span=”1/2″ ]
[/col]
[col span=”1/2″ ]
[/col]
[/row]
Siluet yang bersih dari celana ini bisa memasukkan kemeja ke dalam atau membiarkannya longgar. Kenakan t-shirt untuk tampilan kasual, atau blus untuk tampilan yang lebih cocok untuk kantor. Atau coba kenakan dengan jaket atau blazer yang serasi.
2. Kemeja blus renda
Satu item yang wajib kalian miliki di lemari pakaian, yaitu kemeja blus. Pakaian berenda sangat tren musim ini pastinya dengan tambahan embel-embel renda di bagian lengan menambah kesan yang anggun! Perhatikan gambaran outfit berikut ini!
[row ]
[col span=”1/2″ ]
[/col]
[col span=”1/2″ ]
[/col]
[/row]
Tips pertama adalah menggabungkan blus putih cantik dengan celana berwarna. Kemeja blus sendiri memberikan kesan yang elegan, jadi kalian bisa menambahkan bawahan sederhana seperti jeans denim.
Jika kalian sedang tidak ingin memilih denim, pasangkan dengan celana kulot untuk menyeimbangkan dengan gaya pakaian blus kalian.
Mungkin kalian lebih cocok dengan look seperti ini:
3. Jumper Skirt
Baru-baru ini, rok jumper sangat populer mungkin kalian menemukannya di beberapa toko. Kalian yang memiliki rok jumper dapat memakainya sepanjang musim yang berbeda.
[row ]
[col span=”1/2″ ]
[/col]
[col span=”1/2″ ]
[/col]
[/row]
Rok jumper adalah pakaian yang sangat menarik bagi kaum ciwi-ciwi karena memberikan kesan kasual dan muda. Namun, kalian bisa memadukannya dengan beberapa item cantik seperti renda, blus, tas branded, atau dipasangkan dengan sepatu formal, selain untuk kaum muda rok ini juga cocok untuk segala usia juga lho!.
Ketika memilih rok jumper dengan leher V yang pas. Penampilan itu cukup memberikan nuansa yang lebih trendi, dan kalian juga bisa mengenakannya dalam segala suasana tergantung pada pilihan atasan yang kalian kenakan di bawahnya.
4. Denim
Denim telah menjadi tren besar musim semi ini untuk pertama kalinya dalam beberapa saat, jadi sekarang adalah kesempatan untuk membeli pakaian sepasang yang baru. Meskipun denim biasanya sama dengan kasual, musim semi ini, Titipers bisa mengenakannya untuk tampil lebih dewasa.
[row ]
[col span=”1/2″ ]
[/col]
[col span=”1/2″ ]
[/col]
[/row]
Skinny jeans era 90-an, gaya celana yang bertingkat rendah dan lurus. Cukup memilih jeans denim kalian dapat memadukkannya dengan memilih atasan apa pun dan you’re good to go. Namun, jika kalian ingin menatanya untuk acara jalan-jalan yang lucu, pilihlah pakaian atas yang blus renda itu!
5. Sepatu runcing
Yang terakhir ini bukan pakaian, tapi sepatu^^. Musim semi ini sepatu yang sedang trend adalah sepatu berujung runcing yang tajam. Siluet khusus ini sangat cocok untuk memberikan kesan feminin dan intelektual. Bagaimanapu juga, desain sepatu runcing ini dapat merubah kesan kaki kalian terlihat panjang alias tinggi.
[row ]
[col span=”1/2″ ]
[/col]
[col span=”1/2″ ]
[/col]
[/row]
Ciptakan gaya modis baru Agar Tampil Fashionable! Tampil lebih anggunly agar lebih berani dan percaya diri di sepanjang jalan-jalan.
Nah, itu dia Summer Fashion ala tren mode Tokyo di 2022. Style yang mana nih yang ingin kalian coba?^^ Titipers juga bisa melirik katalog fashion yang tersedia di Titip Jepang lho, khususnya untuk fashion para cewek! Bisa dicek di sini!
Ikuti terus berita terbaru dari kanal-kanal Titip Jepang ya! Yuk, baca artikel lainnya di sini^^
Sumber: savvytokyo
Jangan lupa Ikuti juga media sosial Titip Jepang:
Instagram: @titipjepang
Twitter: @titipjepang
Facebook: Titip Jepang
[blog_posts style=”default” columns__md=”1″ cat=”5045″ posts=”20″ excerpt=”false” show_category=”label” comments=”false” image_height=”100%”]