Aroma Shiny Floral yang Hangat dan Menenangkan dari Parfum Fullmetal Alchemist
Parfum Fullmetal Alchemist Winry Rockbell hadir dengan wangi manis segar dari buah-buahan yang berpadu elegan dengan floral note yang lembut. Terinspirasi dari sosok Winry yang ceria namun penuh keteguhan hati, aromanya memancarkan kesan youthful, tulus, dan memberikan rasa nyaman hanya dengan kehadirannya.
Pre-Order Sekarang, Nikmati Keuntungan Ini!
Koleksi resmi berlisensi Fullmetal Alchemist
Aroma shiny floral unik yang segar dan elegan
Dikemas bersama kartu karakter eksklusif
Ukuran compact, mudah dibawa ke mana saja
Cocok untuk penggemar parfum dan kolektor anime
Spesifikasi Produk
Tipe Aroma: Lemon, Orange, Pineapple (Top) | Neroli, Jasmine, Rose (Middle) | Amber, Cedarwood, White Cedar, Musk (Base)
Isi Bersih: 30ml
Ukuran Produk: 86 × 55 × 29 mm
Ukuran Kemasan: 90 × 58 × 33 mm
Bahan: Etanol, parfum, pewarna
Asal Negara: Jepang
Bonus: Kartu karakter dengan deskripsi aroma (80 × 54 mm)
Lisensi: ©Hiromu Arakawa / FullmetalAlchemist Production Committee
Sample Images:






Jangan lupa untuk cek website Titip Jepang dan Ikuti juga Instagram, X (twitter), dan Facebook kami untuk info promo dan event menarik.
![[Fan Club] Reol Official Fan Club “Legit” : 3 Bulan (ROF) [Fan Club] Reol Official Fan Club “Legit” : 3 Bulan (ROF)](https://titipjepang.com/wp-content/uploads/2024/09/TFC-ROF-THN-496-300x300.jpg)

![Young Champion Shinozaki Ai April 22, 2025 Issue [Cover & Appendix] w/ Clear Folder & Double-sided Poste Young Champion Shinozaki Ai April 22, 2025 Issue [Cover & Appendix] w/ Clear Folder & Double-sided Poste](https://titipjepang.com/wp-content/uploads/2025/05/IDM-0228-300x424.jpg)




![[FAN CLUB] - Silent Siren Membership (3 Bulan) [FAN CLUB] - Silent Siren Membership (3 Bulan)](https://titipjepang.com/wp-content/uploads/2022/09/TFC-SSN-BLN-105-1-300x300.jpg)
Ulasan
Belum ada ulasan.