Pebblebee Tag Universal Tracker untuk barang kecil yang sering terlupa
Pebblebee Tag Universal adalah tracker terkecil dari Pebblebee yang mudah ditempel ke remote atau barang kecil lainnya. Alarm nyaring dan LED terang memastikan barang selalu mudah ditemukan.
Apa yang membuat mini item tracker ini nyaman dan praktis digunakan?
- Ukuran sangat kecil, cocok untuk barang mungil
- Mudah dipasang dengan strap atau perekat
- Baterai isi ulang praktis tanpa ganti baterai
- Membantu melacak barang dengan cepat
- Terintegrasi dengan Android dan Apple
- Memberi ketenangan untuk barang yang sering berpindah
Spesifikasi Produk:
- Dimensi: 39.9 x 25.9 x 4.6 mm
- Berat: 6.5 g
- Material: Plastik
- Warna: Black
- Finishing: Matte
- Baterai: Lithium-ion
- Daya: Rechargeable
- Kompatibilitas:
- Google Find Hub
- Apple Find My
- Isi Kemasan:
- Pebblebee Tag Universal Tracker
- Kabel pengisian magnetik USB
- Quick Start Guide
- Silicone Strap
- Double-sided adhesive tabs
- Persyaratan:
- Aplikasi Find My atau Find Hub
- Bluetooth & lokasi aktif
- Android 9+ (wilayah tertentu)
Sample Images:
![]()
![]()
![]()
![]()
Jangan lupa untuk cek website Titip Jepang dan Ikuti juga Instagram, X (twitter), dan Facebook kami untuk info promo dan event menarik.
Nagaoka Diamond Stylus GC88-143 - Jarum Pengganti Piringan Hitam Kualitas Premium (Kompatibel Sony ND-143G)
Azla Smart DAC A100 AZL-A100-BLK [Type-C to 3.5mm Jack Converter] Kualitas Terbaik
Ultra Kaiju Series (201) Garamon – Monster Ultraman Blazer (Bandai)
Figure-Rise Standard Kamen Rider Fourze Base States
My Hero Academia Final Season BD Vol.2 First Press Limited Edition
FREEing Food Wars Hisako Arato Bunny Ver PVC
Dohna Dohna Let's do bad things together Medico THE HOLE
Kamen Rider Zero One DX Freezing Bear Progress Key Bandai 2019
Buffalo Compactflash and Microdrive Adapter
Audio-Technica ATH-SQ1TW
Headset Sepeda Balap SHIMANO Dura-ace HP-7410 Headset Racing Asli Jepang
Furutech NCF Damper 106-S Plus – Peredam Getaran Revolusioner Audio High-End 







Ulasan
Belum ada ulasan.