Tag: sejarah

Budaya , News

Sejarah Perkembangan Kristen di Jepang

Orang-orang Kristen di Jepang pada abad ke-16 dan ke-17 disebut dengan Kirishitan. Kata tersebut berasal dari bahasa Portugis “cristão” yang […]

Artikel , Budaya , News

[SEJARAH] Jepang Bentuk BPUPKI dan PPKI untuk Kemerdekaan Indonesia

Indonesia pernah mengalami penjajahan dari Jepang selama tiga tahun. Jepang mulai menduduki Indonesia pada tahun 1942 setelah menyingkirkan Belanda yang […]

Budaya , News

Profil Hijikata Toshizō: Wakil Komandan Shinsengumi

Hijikata Toshizō (土方 歳三) merupakan salah satu tokoh sejarah di Jepang. Hijikata Toshizō adalah salah satu perwira dalam satuan elite […]

Budaya , News

Apa Itu Shogun? Pemimpin Jepang Masa Lampau

Ketika mempelajari sejarah Jepang atau menonton film historikal Jepang, kita akan sering mendengar kata Shogun. Apa itu Shogun? Dalam sejarah-nya, […]

Budaya , News

Sejarah Pendudukan Jepang di Korea 1910-1945

Rakyat di Korea memiliki kenangan pahit terhadap negara Jepang. Hingga sekarang, baik Korea Selatan dan Korea Utara masih menyimpan amarah […]

Budaya , News

5 Fakta Shinsengumi, Satuan Elite Polisi Jepang Era Bakumatsu

Shinsengumi merupakan satuan elite kepolisan Jepang yang berdiri pada masa kekacauan, yaitu Era Bakumatsu. Tujuannya adalah melindungi ibukota Keshogunan yang […]

Budaya , News

Mengenal 2 Istri Soekarno Asal Jepang

Presiden pertama negara Indonesia, Soekarno, sudah cukup dikenal memiliki banyak istri. Tercatat, ada sembilan istri Soekarno yang disebarkan. Bahkan beberapa […]

Budaya , News , Rubrik

[SEJARAH JEPANG] Bangkit dan Jatuhnya Negara Jepang

Sejarah Jepang telah mencapai lebih dari 2000 tahun peradaban yang tercatat. Negara Jepang merupakan salah satu negara maju di dunia. […]

Budaya , News

[SEJARAH] Bom Atom yang Meluluhlantakan Jepang

Film Oppenheimer yang tayang pada pertengahan bulan Juli ini menjadi sorotan karena di film itu menceritakan biografi ‘Bapak Bom Atom’, Julius Robert […]

Budaya , News

[SEJARAH] Mengenal Operasi Ketsugo, Rencana Perang Mati-Matian Jepang

Apa yang terjadi jika Amerika Serikat tidak mengebom atom Hiroshima dan Nagasaki? Mungkin akan terjadi perang besar-besaran di tanah Jepang. […]

Artikel , Budaya , News

Kelahiran Pancasila di Rapat Dokuritsu Junbi Cosakai

Kelahiran Pancasila terjadi pada masa Pendudukan Jepang di Indonesia Ketika Kekaisaran Jepang hampir mengalami kekalahan dalam Perang Pasifik, mereka harus […]

Budaya , News

[SEJARAH] Pemberontakan PETA, 14 Februari 1945

Pemberontakan PETA merupakan salah satu peristiwa penting dalam sejarah Indonesia. Pemberontakan ini merupakan salah satu bentuk perlawanan rakyat terhadap penjajah […]

Budaya , News , Rubrik

Restorasi Meiji, Tonggak Kemajuan Jepang

Jepang merupakan salah satu negara maju di dunia, dengan menjadi ekonomi terbesar ketiga dunia. Namun, sebelum mencapai kemajuan ini, Jepang […]

Budaya , News

[SEJARAH] Kekalahan Jepang, Kemerdekaan Indonesia

Pada tanggal 17 Agustus diperingati sebagai hari kemerdekaan Bangsa Indonesia. Dalam judul di atas, “Kekalahan Jepang, Kemerdekaan Indonesia”, bukan berarti […]

Budaya , News

[SEJARAH] Potret Lebaran di Indonesia Masa Pendudukan Jepang

Hari raya Idul Fitri merupakan suatu bentuk perayaan besar bagi umat Muslim di seluruh dunia. Umat Muslim selalu merayakan Idul […]

Animanga , Anime , Artikel , Manga , News , Rubrik

Referensi Dunia Nyata Pada SPYxFAMILY

Anime SPYxFAMILY telah tayang perdana sejak 9 April lalu. Anime ini merupakan adaptasi dari manga karya Tatsuya Endo yang dia terbitkan pertama kali […]